Event di Jogja Hari Ini: 7 Repertoar di Pergelaran Musik Tradisi 2023 di Kampus ISI

- 26 Oktober 2023, 10:35 WIB
Kinasih, akan jadi salah satu repertor pada Pergelaran Musik Tradisi 2023 di kampus ISI Yogyakarta
Kinasih, akan jadi salah satu repertor pada Pergelaran Musik Tradisi 2023 di kampus ISI Yogyakarta /Tangkapan layar / instagram @isiyogyakarta_official/

KABAR SLEMAN – Info event di Jogja hari ini. Sejumlah event seni budaya, olahraga, dan kemasyarakatan hadir di Yogyakarta hari ini, Kamis, 26 Oktober 2023. Sejumlah agenda dan event di Jogja hari ini memungkinkan terjadi kepadatan lalu lintas di beberapa titik.

Hari ini, ada beberapa event dan agenda kegiatan masyarakat digelar di wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), salah satunya adalah Pergelaran Musik Tradisi 2023 yang menampilkan 7 Repertoar.

Untuk warga dan masyarakat yang hari ini hendak bepergian dan melewati titik-titik atau lokasi event diselenggarakan, diimbau mengambil alternatif jalan lain untuk menghindari keterlambatan. Dikutip dari berbagai sumber, inilah event hari ini di Yogyakarta.

Baca Juga: Event di Jogja Hari Ini: Hindari Titik-Titik Lokasi Ini untuk Hindari Kepadatan

RUWAT GATRA RASA: REDEFINING FORM AND SPACE

Menampilkan: 30 Karya Patung Outdoor, 22 Seniman Individu, 5 Karya Kelompok, 3 Seniman Undangan

(sampai 28 Oktober 2023)

Tempat: Jl Malioboro - Titik Nol Km

 

TIRTALIE NOODLE FESTIVAL

(Sampai 29 Oktober 2023)

Tempat : Sleman City Hall

Halaman:

Editor: Boim


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah