7 Ide Bisnis Hampers Lebaran Kekinian Ada Pakaian hingga Kue Kering, Dijamin Cuan!

- 6 April 2024, 15:00 WIB
7 Ide Bisnis Hampers Lebaran Kekinian Ada Pakaian hingga Kue Kering, Dijamin Cuan!
7 Ide Bisnis Hampers Lebaran Kekinian Ada Pakaian hingga Kue Kering, Dijamin Cuan! /kemenparekraf.go.id/

Baca Juga: Ide Bisnis Makanan Di Bulan Ramadhan Modal Sedikit Untung Selangit

4. Kue kering

Ide bisnis paling banyak dicari yaitu kue kering. Kalian dapat memilih beragam jenis kue kering khas lebaran seperti nastar, kastengel, putri salju, hingga cookies coklat.

5. Produk kesehatan

Agar saat hari lebaran kondisi tetap bugar, kalian bisa memberikan hampers berisi produk kesehatan pada orang terdekat. Produk kesehatan yang bisa dijadikan isian hampers yaitu suplemen vitamin, madu, dan lainnya

6. Teh

Ada banyak varian teh yang bisa dijadikan sebagai ide bisnis hampers karena memiliki banyak peminat. Contohnya seperti teh melati, daun mint kering, teh rosella, dan bunga kelang.

Baca Juga: 5 Ide Bisnis Reseller Online Untuk Ibu Rumah Tangga

7. Hampers Bunga

Ide bisnis lainnya untuk isian hampers lebaran yaitu bunga. Kalian bisa membuatnya lebih menarik dengan membentuk buket bunga. Isiannya bisa bunga asli atau palsu yang disusun rapi dan dihias menarik.

Halaman:

Editor: Boim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah