Tips Menurunkan Tekanan Darah Tinggi dan Kolesterol

- 17 Maret 2023, 16:43 WIB
Tips Menurunkan Tekanan Darah Tinggi dan Kolesterol.
Tips Menurunkan Tekanan Darah Tinggi dan Kolesterol. /unsplash.com

KABAR SLEMAN - Tips menurunkan tekanan darah tinggi dimulai dengan menerapkan gaya hidup sehat. Karena sebenarnya hipertensi dan kolesterol berasal dari keturunan yang tidak bisa diatasi sepenuhnya. Ditambah dengan beberapa faktor yang bisa memperparahnya berupa usia, jenis kelamin dan pola hidup.

Namun jika pola hidup diperbaiki maka bisa membantu mengatasi resiko komplikasi kedua penyakit tersebut. Berikut ini beberapa tips menurunkan tekanan darah tinggi yang bisa dilakukan :

1. Rutin Berolahraga

Rutin Berolahraga.
Rutin Berolahraga. unsplash.com

Salah satu tips untuk menurunkan tekanan darah tinggi dan kolesterol adalah dengan berolahraga. Tidak perlu melakukan olahraga yang berat, anda bisa melakukan olahraga ringan namun  rutin dilakukan.

Baca Juga: Tips Menabung Harian untuk Masa Depan

Lakukan olahraga setidaknya minimal tiga kali dalam seminggu. Dengan beberapa olahraga ringan seperti lari, bersepeda, jalan kaki ataupun senam kesehatan.

2. Hindari Makanan Pemicu Hipertensi dan Kolesterol

Selanjutnya, hindarilah beberapa makanan yang bisa meningkatkan hipertensi dan kolesterol. Misalnya seperti makanan cepat saji, daging olahan, keju olahan dan hidangan pencuci mulut.

Halaman:

Editor: Boim Rosadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x