Contoh Soal Informatika Kelas 10 SMA Sederajat Dengan Kunci Jawabannya

- 25 Juni 2024, 15:57 WIB
Contoh Soal Informatika Kelas 10 SMA Sederajat Dengan Kunci Jawabannya
Contoh Soal Informatika Kelas 10 SMA Sederajat Dengan Kunci Jawabannya /canva.com


KABAR SLEMAN – Belajar informatika sebenarnya tidak sulit ketika praktek, namun akan menjadi cerita lain jika harus mengerjakan soal-soal didalamnya. Untuk menambah wawasan di bidang informasi berikut ini 20 Contoh Soal Informatika Kelas 10 SMA Sederajat Dengan Kunci Jawabannya yang bisa dipelajari.

Contoh Soal Informatika Kelas 10 SMA Sederajat Dengan Kunci Jawabannya

1. Algoritma pertama kali muncul dan dipelopori oleh seorang ahli matematika dari Uzbekistan yaitu...
A. Al Khawarizmi
B. Al Farizi
C. Alexander Graham Bell
D. Al Bukhari
E. Al Ghazali
Kunci Jawaban: A


2. Urutan langkah - langkah logis untuk menyelesaikan suatu masalah yang disusun secara sistematis disebut...
A. Algoritma
B. Konstanta
C. Flowchart
D. Tipe data
E. Variabel
Kunci Jawaban: A


3. Suatu metode penulisan logika penyelesaian masalah menggunakan bahasa yang disamarkan atau mirip dan mendekati dari bahasa pemrograman disebut metode penulisan...
A. Pseudocode
B. Flowchart
C. Bahasa alami
D. Algoritma
E. Bagan alir
Kunci Jawaban: A


4. Salah Satu Cara Untuk Memvisualkan Proses Berpikir Adalah Dengan Menggunakan...
A. Peta Minda
B. Peta Logika
C. Peta Buta
D. Peta Dunia
E. Peta Visual
Kunci Jawaban: A


5. Tahapan dalam menyelesaikan suatu masalah adalah...
A. masalah – model- algoritma – program – eksekusi – hasil Heterotrof
B. masalah – pseudocode – flowchart – program - eksekusi – hasil
C. masalah – pseudocode – flowchart – program– hasil- eksekusi
D. masalah– flowchart – program– hasil- eksekusi
E. masalah– flowchart – pseudocode – program– hasil- eksekusi
Kunci Jawaban: A


6. Berikut merupakan aplikasi yang dapat digunakan untuk membuat flowchart, kecuali...
A. Xmind
B. LucidChart
C. Microsoft Visio
D. Microsoft Word
E. Draw.io
Kunci Jawaban: A

Baca Juga: Contoh Soal Bahasa Inggris Kelas 11 Dengan Kunci Jawaban Untuk Belajar Dirumah
7. Salah satu hal penting dalam membuat peta minda adalah...
A. Tema utama terletak ditengah
B. Munculnya peta pikiran
C. Selalu terjadi pada akhir
D. Bersifat konsisten terhadap tema
E. tema berada di akhir
Kunci Jawaban: A


8. Program aplikasi yang digunakan dalam pekerjaan peta minda dinamakan...
A. Free Mind
B. Google Sketchup
C. Autocad
D. Camtasia
E. Cad Mind
Kunci Jawaban: A


9. Paragraf yang isinya berupa pendapat atau sikap yang disertai dengan alasan-alasan ,contoh-contoh dan bukti-bukti meyakinkan sehingga pembaca aman membenarkan isi paragraf tersebut merupakan pengertian dari paragraf...
A. Argumentatif
B. Naratif
C. Deskriptif
D. Eksposisi
E. Persuasif
Kunci Jawaban: A

Halaman:

Editor: Diasta Rama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah