Cara Membuka Rekening BRI Secara Online Tanpa ke Bank, Tanpa Antri, untuk Pemula Terbaru 2023-2024

- 27 Mei 2023, 20:56 WIB
Cara Buka Rekening BRI Online Tanpa ke Bank, Tanpa Antri, untuk Pemula Terbaru 2023-2024.
Cara Buka Rekening BRI Online Tanpa ke Bank, Tanpa Antri, untuk Pemula Terbaru 2023-2024. /Tangkapan Layar Youtube.com/@Fancy Labs

Baca Juga: Cara Pinjam Uang DANA Langsung Cair Tanpa KTP, Terbaru 2023

Pastikan untuk tahapan ini kamu mengambil foto E-KTP di tempat yang terang supaya hasil fotomu jelas dan bisa terbaca oleh sistem. Kalau udah selesai masukkan NIK, nama lengkap, tanggal lahir dan data pekerjaan serta sejumlah data diri yang diminta oleh sistem. Cek dan teliti kembali.

Selanjutnya kamu akan diminta untuk merekam video di real selama 8 detik. Sama dengan foto E-KTP, kamu juga mendapat penjelasan teknis pengambilan video yang baik. Pastikan kamu tidak memakai topi, kacamata atau barang yang sekiranya menutupi wajah. Ambil perekaman videomu di tempat yang terang agar kamu berhasil melakukan tahapan yang satu ini.

Langkah selanjutnya kamu siapkan dokumen yang diperlukan seperti KTP, foto diri dengan KTP dan tanda tangan yang sesuai dengan di KTP. Karena jika berbeda kamu tidak akan bisa masuk ke tahapan berikutnya.

Selanjutnya klik lanjutkan, lalu muncul pemberitahuan verifikasi sedang dilakukan sistem dan kamu diminta untuk cek email.

Baca Juga: Cara Kerja TikTok Affiliate bagi Pemula Sampai Dapat Komisi Terbaru 2023, Tanpa Minimal Followers

Pada email yang masuk, kamu bisa tekan tombol lihat status pembukaan. Berikutnya kamu akan diperlihatkan beberapa syarat dan ketentuan yang ditetapkan BRI untuk pembuatan rekening.

Ceklis semua kotak kecil yang ada di sampingnya, klik syarat dan ketentuan pembukaan rekening bank di bawah sendiri yang berwarna biru.  

Kalau sudah selesai kamu langsung saja tekan lanjut ke menu konfirmasi di mana ada keterangan produk rekening, tabungan dan kartu ATM BRI, Jika sesuai klik konfirmasi. Selanjutnya kamu akan diminta untuk melakukan setoran awal di bank BRI dan ada batas waktunya.

Karena di awal kamu pilih membuat rekening Simpedes, maka kamu akan diminta melakukan setoran awal minimal sebesar Rp50.000. Di atasnya, ada kode brivanya, kamu bisa melakukan transfer ATM, dengan memasukkan nomor brivanya.

Halaman:

Editor: Boim Rosadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x