Wajib Tahu! Ini 6 Amalan Agar Tetap Mendapat Berkah saat Bulan Ramadhan bagi Wanita Haid

- 15 Maret 2024, 21:04 WIB
Wajib Tahu! Ini 6 Amalan Agar Tetap Mendapat Berkah saat Bulan Ramadhan bagi Wanita Haid
Wajib Tahu! Ini 6 Amalan Agar Tetap Mendapat Berkah saat Bulan Ramadhan bagi Wanita Haid /freepik/

“Ada dua kalimat yang ringan di lisan, berat di timbangan, dan disukai Arrahman, Subhanallah wabihamdihi dan Subhaanallahul ‘azhiim.” (HR Bukhari).

Baca Juga: Wanita Wajib Tahu! Ini Amalan yang Bisa Dilakukan Ketika Haid Saat Puasa Ramadhan

2. Bersedekah

Bersedekah juga menjadi salah satu amalan yang dapat dikerjakan oleh wanita yang sedang haid di bulan Ramadhan. Dari Abdullah bin Umar dari Rasulullah bersabda:

“Wahai kaum wanita! Bersedekahlah kamu dan perbanyaklah istighfar. Karena, aku melihat kaum wanitalah yang paling banyak menjadi penghuni neraka.” (HR Muslim)

3. Memberi makan pada orang yang berbuka puasa

Wanita yang sedang haid saat puasa Ramadhan juga bisa menjamu orang lain untuk berbuka puasa. Dengan begitu nantinya akan mendapat balasan sebagaimana yang didapatkan orang yang berpuasa tanpa dikurangi pahalanya sedikitpun.

Hal ini sesuai dengan hadist riwayat Zaid bin Khalid Al-Juhani, ia berkata Rasulullah SAW bersabda:

“Barang siapa yang memberi makan orang yang berbuka, dia mendapatkan seperti pahala orang yang berpuasa tanpa mengurangi pahala orang yang berpuasa sedikit pun.” (HR At-Tirmidzi).

Baca Juga: Ketahui Amalan Sunnah yang Bisa Dilakukan Menyambut Bulan Ramadhan 2024M/1445H

Halaman:

Editor: Boim


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah