Puasa Ayyamul Bidh di Bulan Mei 2023: Arti, Keutamaan, dan Cara Pelaksanaannya

- 1 Mei 2023, 10:44 WIB
Ilustrasi. Puasa Ayyamul Bidh di Bulan Mei 2023: Arti, Keutamaan, dan Cara Pelaksanaannya.
Ilustrasi. Puasa Ayyamul Bidh di Bulan Mei 2023: Arti, Keutamaan, dan Cara Pelaksanaannya. /Pexels.com/Alena Darmel

KABAR SLEMAN – Bagi umat Muslim yang belum sempat menjalankan ibadah puasa Syawal atau istilah lain Syawalan, bisa menggantinya dengan memulai puasa pada hari Senin, 1 Mei sampai Sabtu, 6 Mei 2023 ini.

Nah secara kebetulan, bagi umat Muslim yang menjalankan ibadah puasa Syawal di tanggal tersebut bisa sekalian mengerjakan dua-tiga amal ibadah puasa sunnah lainnya sekaligus, yakni puasa Senin-Kamis serta puasa Ayyamul Bidh yang ada di dalamnya.

Puasa sunnah Ayyamul Bidh di bulan Mei 2023 ini jatuh pada:

  • Rabu tanggal 3 Mei 2023 (13 Syawal 1444 H)
  • Kamis tanggal 4 Mei 2023 (14 Syawal 1444 H), dan
  • Jumat tanggal 5 Mei 2023 (15 Syawal 1444 H)

Baca Juga: Sikap dan Doa Sebagai Tamu: Cara Menghargai Tuan Rumah yang Telah Memberikan Hidangan

Umat muslim dapat mengerjakan dua sampai tiga ibadah puasa sunnah sekaligus, yaitu Puasa Syawal, Puasa Ayyamul Bidh dan Puasa Senin-Kamis. Berikut rinciannya:

  • 1 Mei: Puasa Syawal ke-1, dan puasa Senin
  • 2 Mei: Puasa Syawal ke-2,
  • 3 Mei: Puasa Syawal ke-3, dan Puasa Ayyamul Bidh tanggal 13 Syawal
  • 4 Mei: Puasa Syawal ke-4, Puasa Ayyamul Bidh tanggal 14 Syawal dan Puasa Kamis
  • 5 Mei: Puasa Syawal ke-5, Puasa Ayyamul Bidh tanggal 15 Syawal, dan
  • 6 Mei: Puasa Syawal ke-6,

Itulah tiga amal-ibadah yang bisa dikerjakan sekaligus oleh umat Muslim pada awal bulan Mei 2023 ini. Semoga Allah SWT memudahkan bagi siapa saja yang melaksanakannya dan mendapatkan berlipat ganda pahala.

Baca Juga: Keistimewaan Puasa Syawal, Mengapa Penting bagi Umat Muslim, Kapan Dilakukan? Temukan Jawabannya di Sini

 

Penjelasan Puasa Ayyamul Bidh

Halaman:

Editor: Boim Rosadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x