‘Omon-Omon’ Jadi Trending Topik Usai Prabowo Tanggapi Anies Tentang Kerja Sama Selatan-Selatan, Apa Artinya?

- 8 Januari 2024, 18:50 WIB
‘Omon-Omon’ Jadi Trending Topik Usai Prabowo Tanggapi Anies Tentang Kerjasama Selatan-Selatan, Apa Artinya?
‘Omon-Omon’ Jadi Trending Topik Usai Prabowo Tanggapi Anies Tentang Kerjasama Selatan-Selatan, Apa Artinya? /Antara/

KABAR SLEMAN – Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah menyelenggarakan debat ketiga capres pada Minggu 7 Januari 2024 yang bertempat di Istora Senayan, kawasan Gelora Bung Karno, Jakarta Pusat.

Dalam debat tersebut, ketiga capres yaitu nomor urut 1 Anies Baswedan, nomor urut 2 Prabowo Subianto, dan nomor urut 3 Ganjar Pranowo saling beradu argumen dan gagasan mereka.

Seperti diketahui, tema pembahasan pada debat capres ketiga ini adalah pertahanan dan keamanan, hubungan internasional dan globalisasi, serta geopolitik dan politik luar negeri.

Baca Juga: Debat Capres Ketiga: Beda dengan Cak Imin, Anies Baswedan Tak Masalahkan Panelis Unhan

Dalam debat tersebut ada ucapan yang menarik perhatian netizen dari salah satu calon presiden dari nomor urut 2 Prabowo Subianto yang menanggapi Anies dalam debat ketiga pilpres 2024 tersebut.

Ucapan dari Prabowo Subianto itu akhirnya menjadi trending di Twitter setelah Prabowo mengucapkan “omon-omon” pada Anies.

Kata 'omon-omon' berhasil menempati sepuluh besar trending topik di Indonesia. Munculnya ucapan “omon-omon” ini berawal saat segmen kedua sesi debat ketiga pilpres 2024.

Awalnya, Prabowo Subianto memberi tanggapan pada Anies Baswedan terkait jawabannya soal kerja sama Selatan-Selatan.

Baca Juga: Jadwal Debat Capres ke-3 2024, Lengkap dengan Tema dan Stasiun TV yang Menyiarkan

Menurutnya, Anies hanya bisa berbicara. Hal tersebut disampaikan langsung oleh Pravowo dalam debat capres kedua tersebut.

Halaman:

Editor: Boim


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x