5 Program Studi di UGM yang Tinggi Peminatnya, Anda Wajib Tahu

- 10 Januari 2024, 06:00 WIB
Universitas Gadjah Madha
Universitas Gadjah Madha /diasta rama

Baca Juga: Cek Tanggalnya! 250 Karya Teknologi Pembelajaran Interaktif Mahasiswa UNY Dipamerkan TBY

4. Ilmu Komunikasi

Siapa yang memiliki informasi dia yang memegang kendali. Kata-kata ini cukup untuk menggambarkan program studi Ilmu Komunikasi dan mengapa banyak orang yang berminat masuk didalamnya.

Jurusan ilmu komunikasi membekali mahasiswanya dengan keterampilan komunikasi dari media hingga periklanan serta pemahaman tentang dinamika komunikasi manusia, hingga komunikasi antar budaya dan komunikasi bisnis dan politik.

5. Farmasi

Terakhir ada jurusan farmasi yang tidak kalah populer dan memiliki peminat cukup banyak. Di program studi ini para mahasiswa akan dilatih tentang ilmu farmasi, praktik kefarmasian dan riset obat-obatan. Fokusnya pada kesehatan dan pengobatan, tentunya hal ini sangatlah menarik bagi calon apoteker.

Itulah 5 jurusan di UGM yang memiliki peminat tinggi. Bagaimana menurut anda? Apakah anda  tertarik masuk ke salah satu jurusan diatas?***

 

 

Halaman:

Editor: Diasta Rama


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah