Kajian Islami: Fadhilah Ibadah di Bulan Ramadhan

- 31 Maret 2023, 13:30 WIB
Kajian Islami: Fadhilah Ibadah di Bulan Ramadhan
Kajian Islami: Fadhilah Ibadah di Bulan Ramadhan /

Bagi seorang anak yang membiasakan diri membaca Al Quran semata-mata karena kecintaannya terhadap Allah Swt dan kedua orangtuanya maka Allah akan melindungi kedua orangtuanya dan memberinya kenikmatan termasuk mahkota pada kepala mereka sebagai tanda keberkahan.

Rasullulah Saw bersabda :

Barang siapa yang membaca Al Quran dan mengamalkannya semata-mata karena Allah SWT maka Allah akan memberikan mahkota dikepala kedua orangtuanya dan kenikmatan pada hari kiamat dan akan terlihat lebih terang daripada sinar matahari sehingga kamu tidak akan menduganya bahwa ganjaran  itu dikarenakan amalan-amalan sipembaca Al Quran itu.” (HR. Abu daud.)

Al Quran juga akan menjadi teman kita di kubur.

Semoga kita termasuk golongan orang-orang yang selalu ringan membaca dan mempelajari Al Quran.***

Halaman:

Editor: Boim Rosadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x