Gibran Diultimatum Moderator Karena Gunakan Terminologi Asing untuk Menyerang Lawan, Publik Sindir Tak Sopan

- 22 Januari 2024, 06:39 WIB
Cawapres nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka menyampaikan pandangannya saat Debat Keempat Pilpres 2024 di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, Minggu (21/1/2024). Debat Keempat Pilpres 2024 mengangkat tema terkait pembangunan berkelanjutan, sumber daya alam, lingkungan hidup, energi, pangan, agraria, masyarakat adat dan desa.
Cawapres nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka menyampaikan pandangannya saat Debat Keempat Pilpres 2024 di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, Minggu (21/1/2024). Debat Keempat Pilpres 2024 mengangkat tema terkait pembangunan berkelanjutan, sumber daya alam, lingkungan hidup, energi, pangan, agraria, masyarakat adat dan desa. /Antara/M Risyal Hidayat/

"Menyayangkan sikap mas @gibran_tweet malam ini. Sedikit jahil berbeda dengan sikap melecehkan orang lain. Dan itu yang tadi ditunjukkan mas Gibran berulang-ulang kepada kedua kandidat lain," kata Alissa Wahid.

"Berdebat sengit boleh, tapi bukan berarti boleh merendahkan kehormatan orang lain dengan bahasa tubuh yang tidak sopan," ucap Profesor Zubairi Djoerban.***

 

Artikel sudah tayang di pikiran-rakyat.com berjudul Gibran Dianggap Songong saat Debat, Publik Makin Ogah Hormati Cawapres 02.

 

 

 

 

Halaman:

Editor: Boim


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x