Ratusan Guru Ngaji Nahdliyin se-DIY Mendeklarasikan Dukungannya untuk Pasangan Prabowo-Gibran

- 14 Januari 2024, 11:38 WIB
Perkumpulan Guru Ngaji Nahdliyin se-DIY mendeklarasikan Dukungannya untuk pemenenangan Prabowo-Gibran, di Joglo Asa Ngeban Condong Catur, Sleman
Perkumpulan Guru Ngaji Nahdliyin se-DIY mendeklarasikan Dukungannya untuk pemenenangan Prabowo-Gibran, di Joglo Asa Ngeban Condong Catur, Sleman /Ist/

“Kami mendukung pasangan Prabowo-Gibran Atas dasar keberlanjutan nasional yang nantinya semakin disempurnakan bukan merubah. Kalau perubahan kan mulai dari awal lagi, istilahnya jadi susah,” tandasnya.

Deklarasi dukungan terhadap paslon 02 Prabowo-Gibran juga bertujuan untuk memperjuangkan Pendidikan keagamaan melului diniyah Takmiliyah yang berafiliasi dengan Nahdlatul Ulama

“Kita dorong Prabowo-Gibran melalui Pendidikan agama dan keagamaan untuk melanjutkan pemerintahan Presiden Jokowi,” tegasnya.

Baca Juga: Akademisi: 'El Slepet' Cak Imin dan 'El Sulfat' Gibran Lebih Tinggi Sentimen Negatif dari 'El Taro' Mahfud MD

Setelah deklarasi di tingkat DIY, rencananya ke depan aka nada deklarasi dan konsolidasi di kabupaten dan kota se DIY melalui Forum Komununikasi Madrasah Diniyah Takmiliyah di tingkat Cabang Kabupaten dan Pimpinan Anak Cabang (PAC) atau setingkat kecamatan.

“Kebetulan pengurusnya yang hadir di sini ada semua, sampai anak Cabang sampai kecamatan. Kami solid mendukung dan memenangkan Prabowo Gibran di Pilpres 2024 mendang,” pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Boim


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah