Harga Tiket Masuk Dan Fasilitas Pantai Ngebum Kendal

- 19 Februari 2024, 19:47 WIB
Harga Tiket Masuk Dan Fasilitas Pantai Ngebum Kendal
Harga Tiket Masuk Dan Fasilitas Pantai Ngebum Kendal /Yawisata

KABAR SLEMAN – Salah satu destinasi wisata populer di Kabupaten Kendal adalah Pantai Ngebum. Hal ini dikarenakan pesona alamnya yang sangat cantik dan menarik untuk dikunjungi. Seperti apa rute, harta tiket masuk dan fasilitas di Pantai ngebum Kendal? Berikut ini formasinya

Alamat dan Rute Lokasi

Ingin berkunjung ke Pantai ngebum Kendal? Lokasinya sendiri berada di Merbuh, Mororejo, Kec. Kaliwungu, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah.

Jika anda dari pusat kota Kendal maka jaraknya kurang lebih 14 km saja. Akses ke lokasi ini cukup mudah dan bisa ditempuh dengan kendaraan pribadi maupun kendaraan umum.

Baca Juga: 5 Destinasi Wisata Di Kendal Dan Sekitarnya Yang Memiliki Pesona Tersendiri

Harga Tiket Masuk Pantai Ngebum

Untuk bisa menikmati pesona di pantai ini, pengunjung hanya ditarik tiket masuk sebesar Rp. 3000 per orangnya saja. Harga ini tentunya sangat terjangkau bagi semua kalangan. Jadi tidak ada alasan bokek untuk menikmati liburan.

Namun tentunya harga tiket masuk tersebut belum termasuk biaya retribusi parkir kendaraan dan biaya tambahan lainnya ya.

Baca Juga: 7 Wisata di Kota Gorontalo yang Indah dan Wajib Dikunjungi

Fasilitas

Ada banyak fasilitas yang bisa digunakan pengunjung di pantai ini, diantaranya adalah:

  • Area parker.
  • Gazebo untuk duduk.
  • Rumah makan.
  • Banyak penginapan.
  • Mushola.
  • Memiliki berbagai wahana permainan yang seru.
  • Camping area.
  • Spot foto.

Baca Juga: Indahnya Wisata Pantai Jodo di Batang Jawa Tengah, Ada View Kereta di Tepi Laut

Nah itulah informasi tentang pantai ngebum Kendal. Tertarik untuk berkunjung kesana? Ingat berkunjunglah di pagi hari ketika cuaca sedang tidak terik, datanglah bersama keluarga agar lebih seru dan jangan lupa siapkan kamera untuk berfoto ria.***

Halaman:

Editor: Diasta Rama


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah