Ucapan dan Twibbon Peringatan Hari Gizi Nasional 2024, Cocok Dibagikan ke Media Sosial

- 25 Januari 2024, 17:19 WIB
Ucapan dan Twibbon Peringatan Hari Gizi Nasional 2024, Cocok Dibagikan ke Media Sosial
Ucapan dan Twibbon Peringatan Hari Gizi Nasional 2024, Cocok Dibagikan ke Media Sosial /Twibbonize/

KABAR SLEMAN - Hari ini, Indonesia memperingati peringatan Hari Gizi Nasional 2024. Di tahun 2024 ini Hari Gizi Nasional telah mencapai usia ke-64 tahun. Tema peringatan Hari Gizi Nasional tahun 2024 yaitu “MP-ASI Kaya Protein Hewani Cegah Stunting” dengan slogan “MP-ASI Berkualitas untuk Generasi Emas”.

Tema tersebut bertujuan untuk mewujudkan generasi yang sehat dan cerdas terutama melalui pemberian Makanan Pendamping ASI (MP-ASI) untuk mencegah terjadinya stunting.

Tema itu ditujukan agar selalu dapat memberikan nutrisi terbaik pada ibu hamil dan anak-anak sejak dini.

Baca Juga: Selamat Hari Gizi Nasional 2024! Simak Tema dan Sejarah Singkatnya

Kalian bisa ikut merayakan peringatan Hari Gizi Nasional 2024 kali ini dengan membagikan ucapan tentang pentingnya gizi dan twibbon yang bisa kalian bagikan ke berbagai media sosial.

Berikut beberapa contoh ucapan dan link twibbon gratis yang bisa kalian gunakan untuk turut memperingati Hari Gizi Nasional 2024:

Ucapan Hari Gizi Nasional 2024

Selamat Hari Gizi Nasional ke-64! Untuk hidup sehat, pilihlah makanan bergizi dan seimbang setiap hari.

Di Hari Gizi ini, mari tingkatkan kesadaran akan pentingnya gizi bagi kesehatan kita semua.

Pada Hari Gizi Nasional ini, mari berkomitmen untuk memberikan perhatian lebih pada asupan gizi harian kita.

Halaman:

Editor: Boim


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah