5 Makanan Khas Ketika Perayaan Waisak, Wajib Dicoba

- 22 Mei 2024, 10:12 WIB
Makanan Khas Ketika Perayaan Waisak
Makanan Khas Ketika Perayaan Waisak /Herry Sutanto

KABAR SLEMAN – Sama seperti perayaan besar umat beragama lainnya, dalam perayaan hari Waisak selalu ada sajian khas yang menggoda selera. Apa saja makanan khas saat Waisak itu? Ini dia ulasannya untuk anda:

1. Tempoyak

Tempoyak merupakan sajian khas Sumatera Utara yang terkenal dengan bumbu kuning yang kentalnya. Keunikan dari sambal tempoyak sendiri adalah sambal dari fermentasi durian sehingga rasa dan baunya sangat dominan. Tempoyak sering menjadi sajian untuk dinikmati ketika perayaan Waisak.

Baca Juga: Ingin Ikut Meramaikan Waisak Di Candi Borobudur? Lihat Jam Operasional Candi Borobudur 23 Mei 2024 Berikut

2. Mangut Beong

Hidangan ini sangat terkenal di Magelang dan terbuang dari ikan Beong yang dicampur dengan bumbu rempah gulai lainnya. Rasanya yang gurih dan pedas sangat menggoda selera siapa saja yang mencicipinya. Mangut Beong kerap disajikan ketika perayaan Waisak untuk dinikmati dengan keluarga ketika berkumpul.

3. Lumpia Sayuran

Makanan tanpa daging satu ini kerap disajikan ketiak Waisak. Lumpia sayur berisikan telur, wortel, selada, mentimun dan tauge yang di oseng. Cita rasa yang pedas dan gurih menjadi favorit banyak orang terlebih lumpia lebih sehat dan sesuai dengan umat Buddha yang tidak mengkonsumsi daging-dagingan.

Baca Juga: Ucapan Selamat Hari Raya Waisak 2024 Penuh Harap dan Doa

4. Burgo

Kuliner yang selanjutnya ini berasal dari Palembang. Burgo merupakan sajian yang terbuat dari campuran tepung beras dan kanji kemudian dibentuk seperti dadar lalu dipotong-potong. Nantinya disajikan dengan kuah ikan gabus giling dan potongan telur serta sayuran.

5. Sayuran Panggang

Terkapar, karena umat Buddha tidak mengkonsumsi daging sehingga sajian sayuran sering menjadi menu utamanya. Mungkin untuk beberapa orang menu satu ini cukup asing namun bagi umat Buddha inilah makanan yang sebenarnya di hari raya.

Baca Juga: Sabbe Satta Bhavantu Sukhitatta: Arti dan Cara Menjawab Ucapan Waisak

Itulah beberapa sajian yang kerap disajikan ketika hari raya Waisak. ***

Halaman:

Editor: Diasta Rama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah