HTM Cuma 30K Sudah Bisa Puas Bermain di Ibarbo Park, Ada Aviary Terbesar se Indonesia dan Playground yang Seru

- 24 Mei 2024, 17:30 WIB
HTM Cuma 30k Sudah Bisa Puas Bermain di Ibarbo Park, Ada Aviary Terbesar se Indonesia dan Playground yang Seru
HTM Cuma 30k Sudah Bisa Puas Bermain di Ibarbo Park, Ada Aviary Terbesar se Indonesia dan Playground yang Seru /Haruyuki/Google Maps

Baca Juga: 6 Wisata Jogja yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Natal dan Tahun Baru

Harga Tiket dan Jam Operasional

Harga tiket masuk ke Ibarbo Park sebesar Rp 30.000 namun untuk anak yang memiliki tinggi kurang dari 80 cm gratis. Dengan 30.000 kita sudah bisa menikmati berbagai keseruan yang disediakan Ibarbo Park. Tetapi untuk beberapa permainan seperti naik kuda, naik delman dinosaurus, dan mandi bola kita harus membayar lagi. 

Untuk jam operasional Ibarbo Park buka setiap hari dari jam 09.00-20.00 WIB. Bagi kamu yang penasaran dan ingin menyaksikan langsung pertunjukan di aviary yang menampilkan berbagai atraksi pawang dan burung, kamu bisa datang di jam 3 sore.

Itulah beberapa informasi mengenai wisata Yogyakarta Ibarbo Park yang menyajikan aviary terbesar se Indonesia. Wisata satu ini memiliki ratusan jenis burung dalam aviary dan harga tiketnya terjangkau mulai dari Rp30.000 per pengunjung.***

 

Halaman:

Editor: Afani Sastro


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah