8 Aktivitas Seru yang Dapat Kalian Lakukan saat Long Weekend

- 3 Juni 2023, 12:00 WIB
8 aktivitas seru yang dapat kalian lakukan saat long weekend.
8 aktivitas seru yang dapat kalian lakukan saat long weekend. /Ilustrasi /Freepik

Baca Juga: Cek Daftar Tanggal Merah dan Cuti Bersama di Bulan Juni 2023, Ada Libur Panjang!

3. Berolahraga

Umumnya untuk orang deasa berusia 19-64 tahun disarankan berolahraga sekitar 150 menit per minggu atau 30 menit per hari. Oleh sebab itu, kalian perlluk meluangkan waktu untuk berolahraga. Mulai terlebih dahulu dengan yang ringan-ringan seperti lompat tali, jogging, atau senam.

Karena olahraga adalah salah satu cara paling praktis dan sederhana untuk menjaga kesehatan tubuh. Tidak hanya kesehatan tubuh saja tetapi juga kesehatan mental seperti memperbaiki suasana hati, menumbuhkan percaya diri, mengatasi stres dan membuat tidur lebih nyenyak.

4. Merawat diri

Kegiatan yang bisa kamu lakukan lainnya adalah merawat diri. Tak perlu mahal, kamu bisa melakukan berbagai perawatan sendiri di rumah.

Kamu bisa menggunakan berbagai bahan alami seperti minyak kelapa, aloe vera untuk merawat rambut. Kalian juga bisa menggunakan beberapa bahan alami sebagai lulur atau scrub badan contohnya menggunakan kopi. Atau kalian juga bisa membuat masker wajah alami dari madu. Murah dan mudah didapatkan bukan?

Baca Juga: 5 Masker untuk Mencerahkan Kulit dari Bahan Alami yang Bisa Dibuat di Rumah

5. Menonton film favorit

Aktivitas hari libur juga boleh dimanfaatkan dengan menonton film favorit. Setelah sibuk bekerja atau kuliah, nampaknya butuh satu hari dimana kalian bisa bersantai sambil menonton film. Apalagi kalau film tersebut sudah kalian nantikan sejak lama.

Halaman:

Editor: Boim Rosadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x